Anggota Buser Reskrim Polres Bima, Berhasil Amankan Pelaku Curanmor


Bima,KabarOposisi--Unit Opsnal (Buser) Polres Bima Jum'at 26 Juli 2019 skitar pkl 13.30 wita melakukan kap tsk curanmor,pelaku berhasil diamankan di Sambinanae Kota Bima.

Kapolres Bima Melalui Kasubag IPTU Hanafi menjelaskan Pelaku
Imam Wahyudin 20 tahun tani warga Dusun.Diha Kecamatan Belo Kabupaten Bima.

Kasus ini terungkap melalui pelaporan Nuraini 37 thn pedagang warga Desa Panda Kecamatan Palibelo Kabupaten Bima.

Setelah pelaku diamankan barang yang diamankan Satu unit spm honda beat warna merah putih (milik korban).
Noka MH1JM2116HK342137
Nosin N07862753HI,Satu buah kunci T, Dompet warna coklat,Satu buah jimat berbentuk sabuk warna hijau dan beberapa kertas jimat,Uang tunai Rp 290.000,-.

Lanjutnya semula Pelaku bersama temannya berpura-pura membeli rokok di jualan korban kemudian pada saat korban lengah pelaku langsung membawa lari spm Beat warna merah putih dimana spm tsb dlm keadaan kunci kontak masih tergantung di spm.

Sambungnya, Anggota Unit Opsnal Polres Bima mendapatkan informasi dr anggota Unit Opsnal Polres Kota Bima bhwa ada terduga pelaku pencurian spm yg menjadi target anggota Unit Opsnal Polres Bima tengah berada di Kota Bima. Kemudian anggora Opsnal Polres Bima menuju ke wilayah Kota Bima.

Pada saat proses penangkapan  pelaku,sempat melarikan diri meski sudah diberi tembakan peringatan namun pelaku ttp berusaha utk melarikan diri.Pelaku dapat diringkus setelah dilakukan tembakan secara terarah dan terukur ke arah kaki pelaku yg mengenai betis sebelah kanan pelaku.

Anggota Opsnal kemudian membawa pelaku ke RSUD Bima untuk dilakukan tindakan medis terhadap pelaku. Selanjutnya pelaku dan BB di bawa menuju ke Mako Res Bima guna proses lebih lanjut.(HumKO01)

No comments

Powered by Blogger.