Dua Kupdt Dikbudpora Himbau Kasek Jangan Potong Dana PIP

 

foto: Plt Kuptd Dikbudpora Kecamatan Bolo Ismail Umar S.Pd, Photo: RED. 

BIMA,KabaroposisiNTB.Com--Kepala Unit dikbudpora Kecamatan Madapangga Syaifudin S.Pd mengungkapkan agar Dana Program Indonesia Pintar (PIP) melalui program pusat diperuntukan bagi sekolah SDN dan SMPN yang ada untuk tahun 2021. 

Hal ini dirinya ungkap mengingat mekanisme proses itu jelas. Apalagi selama ini sering menjadi perguncingan di tengah masyarakat saat ini," ungkap Syaifudin. 

"Dirinya tegaskan, Tak boleh ada pemotongan apalagi sampai pihak sekolah keluar dari proses dan mekanismenya," ujarnya. 

Dirinya berharap ini tak terjadi di Madapangga, Kalau ini dilakukan pihak sekolah dia akan panggil dan beri pembinaan serta sanksi,'' tegasnya.

Hal yang sama disampaikan Plt Ismail Umar, S.Pd Kuptd Dikbudpora Bolo menghimbau para kepala sekolah (Kasek) yang ada di lingkup pendidikan kecamatan Bolo agar tak memotong dana PIP bagi sisww. Hal ini dia ungkap diruangannya Kamis 21 Februari 2021. 

Dikatakannya, Dana Pendidikan Indonesia Pintar (PIP) itu hak siswa atas program pusat. bagi 38 sekolah Dasar (SDN) dan SMPN yang ada agar tak melakukan hal yang melanggar.

Lanjut Plt yang juga kasek SDN Sila 5 akan memberikan sanksi bagi kasek apabila ditemui adanya pemotongan dana tersebut," akurnya.(KO.O4)

No comments

Powered by Blogger.