Opini LEMBAGA IPW Oleh Edy Muhlis
Institut parlemen WATCH pada hakekatnya merupakan organisasi masyarakat sipil atau non goverment (NGO) yang fokus pada penguatan eksistensi parlemen dalam hal pengawasan dan memiliki fungsi penyeimbang dan sistem pemilu partai politik masyarakat sipil memiliki hak dalam memperkuat posisi parlemen dan peran kelembagaan.
IPW berdiri dan didirikan atas semangat bersama teman teman alumni parlemen yg memiliki visi dan tujuan yang sama sebagai instrumen penyeimbang teman yang ada di dalam ruangan DPR agar para wakil rakyat kita yang di lantik nantinya tegas lurus pada perjuangan rakyat bukan semata mata berjuang untuk memperkaya diri sendiri dan hanya berfikir besar kecilnya pokir menjadi standar berhasilnya perjuangan anggota DPR.
Dan Insyaallah lembaga ini akan didaftarkan langsung pada direktorat jenderal kesatuan bangsa dan politik kementerian dlm negeri Republik Indonesia dan kementerian hukum dan hak asasi manusia.
Personel IPW akan di isi oleh para alumni yg memiliki pengalaman mendalam terutama dlm hal advokasi dan investigasi serta memiliki integritas yg mumpuni dan berpengalaman dlm hal pengawasan kinerja dewan perwakilan rakyat (DPR) .
Cikal bakal lahir nya IPW tidak hanya membangun kekuatan advokasi Tp lebih pada upaya pencegahan lahir nya berbagai macam masalah pada anggota dewan yg nanti nya melemahkan fungsi pengawasan termasuk perebutan pokir untuk menyandra semangat dan idealisme anggota DPR Tp di lain pihak untuk mengembangkan OPen parlemen sebuah inisiatif untuk mengkolaborasikan parlemen dgn rakyat sipil untuk mendesain parlemen yg lebih terbuka akuntabel dan representatif.
Salam Direktur IPW Edy Muhlis Wilayah pengawasannya adalah unsur penyelenggara pemerintah daerah baik legislatif maupun eksekutif.(RED)
No comments